Sabtu, 07 November 2009
Belajar Bahasa Jepang Dengan Gadis-Gadis Cantik!
Idols Foreign Language Academy atau Lembaga Akademi Bahasa Asing Para Idola adalah lembaga kursus non-formal yang mengajarkan bahasa Jepang dan bahasa Inggris kepada para muridnya.
Menariknya, guru-guru disana adalah para idol Jepang yang kawaii!
Berlokasi di Akihabara, surga para otaku mania, lembaga ini juga mengadakan acara rutin setiap hari Senin dengan tiket masuk seharga 2,000 yen sudah termasuk gratis softdrink.
Ada apa di acara tersebut? Para idol akan menyanyi, menari, cosplay, dan mengajarkan bahasa Jepang dengan percakapan santai sehari-hari.
Wah, kalau begini gak bakalan ngantuk di kelas deh!
Nyanyi Karaoke Dengan Tenang
Adalah JTT (Japan Trust Technology), perusahaan yang menciptakan dan menjual mikrophone unik ini. Tujuannya supaya kamu-kamu yang suka banget nyanyi karaoke di rumah, gak mengganggu ketenangan orang lain terutama pada malam hari karena suara kamu melebar kemana-mana.
Kamu bisa pasang mik ini di konsol Wii kamu atau colok di komputer melalui USB dan menyanyi dengan software game favorit kamu. Harganya 3,480 Yen ato sekitar Rp.350,000,- per buah.
Tapi yang bikin aku bingung 7 keliling samudra, bukannya yang berisik loudspeaker-nya???
Tsuchinoko: Hewan Mitos Dari Jepang
Tsuchinoko mempunyai bentuk seperti ular dengan panjang antara 30-80 cm dengan bagian tengah tubuhnya lebih lebar dari kepalanya dan mempunyai taring juga racun yang sama dengan ular.
Berdasarkan cerita legenda, tsuchinoko mempunyai kemampuan berbicara dengan manusia dan cenderung sering berbohong. Beberapa juga percaya kalau Tsuchinoko menyukai alkohol dan sanggup meloncat sejauh 1 meter.
Apakah tsuchinoko benar-benar ada? Selama ini belum pernah ada orang yang mendapatkan bukti fisiknya, meskipun sudah ribuan orang dari seluruh Jepang melaporkan pernah melihatnya secara samar-samar.
Yurei - Roh Halus Dari Jepang
Mereka tidak memanggilnya dengan sebutan setan atau hantu atau jin.
Berdasarkan kepercayaan orang Jepang, semua manusia mempunyai roh atau arwah yang disebut sebagai reikon. Setelah seseorang meninggal, reikon akan pergi meninggalkan tubuhnya ke tempat penyucian arwah. Disana dia akan menunggu tubuhnya dikubur dan mendapatkan pemakaman yang layak.
Kalau semuanya berjalan lancar, reikon akan melindungi keluarganya yang masih hidup. Dan dipercaya bahwa arwah orang meninggal tersebut akan kembali ke keluarganya setiap tahun (yang kemudian dinamakan sebagai festival Obon).
Tapi kalau roh-roh tersebut tidak mendapatkan pemakaman yang layak, atau mungkin mereka meninggal karena dibunuh atau bunuh diri, reikon akan berubah menjadi yurei dan gentayangan di dunia manusia sampai rasa penasaran, amarah, dan dendam mereka hilang.
Yurei mempunyai wujud manusia yang memakai jubah kimono putih, tidak mempunyai kaki - alias melayang di udara, rambutnya panjang dan berwarna hitam. Umumnya, mereka juga dikelilingi oleh Hitodama, arwah yang berwujud api.
Yurei tidak gentayangan secara leluasa. Mereka selalu gentayangan tidak jauh dari tempat mereka meninggal. Orang Jepang percaya bahwa Yurei mulai gentayangan pada saat gerbang dunia roh dan dunia manusia hampir menyatu yaitu pada jam 2-3 pagi.
Yurei sendiri pun terbagi menjadi beberapa jenis berdasarkan cara mereka meninggal...
Onryo: adalah roh gentayangan yang mempunyai rasa dendam. Mereka akan memburu orang-orang yang telah menyakitinya.
Goryo: adalah roh gentayangan yang juga mempunyai rasa dendam. Pada saat masih hidup mereka adalah orang-orang yang terpandang, kaya raya, atau mempunyai jabatan tinggi.
Ubume: adalah roh seorang ibu yang meninggal pada saat melahirkan atau roh yang meninggalkan anak-anaknya yang masih kecil. Karena masih sayang pada anak-anaknya, mereka tidak rela untuk pergi ke dunia fana.
Funayurei: adalah roh orang-orang yang meninggal di laut.
Zashiki-warashi: adalah roh anak-anak. Mereka umumnya tidak berbahaya, tapi cukup nakal untuk mengganggu yang masih hidup.
Stress? Beli Robot Dong
Robot-robot ini emang sengaja dibikin semirip mungkin dengan yang asli. Mereka dilengkapi sensor canggih untuk melihat gerakan manusia, merasakan sentuhan tangan, dan mengeluarkan suara jika sedang manja-manjanya.
Memelihara robot-robot ini tentu gak merepotkan jika dibandingkan dengan merawat binatang peliharaan yang asli. Bersih, lucu, dan yang paling penting, bisa menghilangkan stress kata orang Jepang.
Harganya mulai dari 10.000 yen di Sega Toys.
Resmi: Pengarang Shin-Chan Meninggal
Kepolisian Gunma telah mengumumkan bahwa Yoshito Usui yang berumur 51 tahun telah meninggal dunia setelah terjatuh dari tebing curam pada saat dia mendaki gunung Arafune di perfektur Gunma.
Sang penerbit, Futabasha, kemungkinan besar akan terus melanjutkan seri komik Shin-chan dengan tim mangaka yang sama mengingat serial manga Crayon Shin-chan telah terjual lebih dari 50 juta kopi di seluruh dunia sejak penampilan pertamanya di tahun 1990.
Selamat jalan, Yoshito Usui.
Software Gratis: Bikin Anime Karaktermu!
Nah sekarang kamu bisa bikin karakter anime kamu sendiri dengan software Anime Character buatan K.Hmix!
Klik disini untuk download software-nya secara gratis!
Meskipun software bahasa Jepang, jangan takut. Cara pakenya gampang kok. Ini karakter yang aku buat.
Mau ¥300.000? Hamil Dong!
Sebegitu mendesaknya generasi masa depan Jepang harus diselamatkan sampe-sampe pemerintah Jepang terus mensosialisasikan program pembiayaan anak kedua dan ketiga dalam satu keluarga.
Yoshiko Sato, seorang ibu muda yang baru mempunyai satu anak mengatakan bahwa program pembiayaan ini akan sangat membantu dia dan suaminya untuk mendapatkan anak kedua.
Yoshiko dan para orang tua lainnya beralasan bahwa biaya untuk menghidupi seorang anak sangatlah mahal di Jepang, mulai dari biaya persalinan di rumah sakit sampe dengan biaya pendidikan tinggi.
Selain itu, mental "gila kerja" atau "workaholic" para wanita Jepang juga tidak mudah untuk diubah dengan kegiatan mengganti popok di rumah.
Kalo di Indonesia, gak ada yang nunda hamil kayak gini. Langsung tancap!
Kebelet Kencing? Bawa Toilet Portable Dong!
Nah, sekarang kamu gak usah khawatir lagi berkat penemuan unik ini dari Jepang. Namanya Toilet Portable, yaitu toilet yang bisa dibawa kemana-mana!
Begitu "urusan" kamu selesai, kamu cukup lipat kotak toiletnya, lalu di jenjeng seperti layaknya kamu membawa tas. Gak repot kan? Harganya sekitar Rp.660.000-an.
Bisa buat buang air besar gak ya?
Foto-Foto Mesum Pasangan Kencan Lagi ML di Atas Mobil (Hot Picture)
Bila nafsu sudah memuncak di ubun-ubun maka seringkali pasangan yang sedang “birahi” tidak lagi memperdulikan untuk melampiaskannya dimanapun dan kapanpun tanpa memperdulikan sekeliling mereka ada yang melihat atau tidak, sebenarnya walaupun manusia tidak ada yang melihat bukankah Tuhan senantiasa melihatnya.
Nah kali ini ruanghati.com berhasil mengabadikan moment yang sebenarnya hanya pantas dilihat untuk kalangan cukup umur alias dewasa, dimana sepasang insan yang dimabuk nafsu tengah melampiaskan hasratnya diatas mobil yang diparkirkan di pinggir sawah. Selamat menikmati hasil pemotretan ini.
Lha, benarkan ketahuan deh kalian, makanya cari tempat yang aman, jangan sembarangan diatas mobil orang lagi diparkir di pinggir sawah dipake mesum, giliran yang punya datang ketahuan deh… Selamat hari Jum’at masih ngantuk yah habis nonton Raker Komisi III DPR dengan Jajaran Polri sampai pagi…..
Teknologi Membunuh, Atau Bertahan?, Pameran Teknologi Militer Terbaru (Picture)
Mungkin boleh jadi kita bisa mengatakan bila dunia ini aman tentram dan damai, tidak ada perasaan takut
Mungkin boleh jadi kita bisa mengatakan bila dunia ini aman tentram dan damai, tidak ada perasaan takut
serta kuatir diserang musuh karena manusia saling mengasihi dan menyayangi tidak diperlukan lagi teknologi pertahanan yang canggih, namun seperti kita ketahui dunia sampai detik ini tidak pernah sepi dari konflif politis yang berujung pada unjuk kekuatan baik itu agresi militer maupun pertahanan serta upaya-upaya untuk memperluas cengkraman kekuasaan hegemoni penguasa.
Karena itulah pengembangan teknologi pertahanan dan militer selalu terpacu untuk berlomba terdepan, bahkan banyak orang awam mengatakan kalau dunia damai, pabrik senjata tidak laku dan tutup, padahal kita tahu sektor ini merupakan salah satu sektor penting bagi negara-negara produsen senjata dan alat pertahanan dunia yang melibatkan banyak industri baik dari hulu sampai hilirnya.
Ini merupakan pameran terkini teknologi pertahanan kelas dunia yang diselenggarakan di Inggris, yang menggelar produk-produk pertahanan termutakhir baik pertahanan untuk suatu negara, ataupun sebuah institusi non pemerintahan. Pameran yang bertajuk The Defence Systems and Equipment International Exhibition berlangsung mulai 8 sampai 11 September di ExCeL Centre, Docklands, London
Berikut secara visual beberapa tampilan teknologi pertahanan atau bila pantas disebut juga teknologi membunuh, karena teknologi tersebut saat ini lebih banyak untuk membunuh musuh yang tidak berdosa dari pada sekedar mempertahankan diri.
Foto-foto: Telegraph dan A
Menghina di FB hati - hati
Hai…Lu ngga usah ikut campur. Gendut, kaye tante2, ngga bs gaya. Emang lu siapa. Urus aja diri lu kaya… So cantik, ga bs gaya. Belagu. Nyokap lu ngga sanggup beliin baju buat gaya ya, makanya lu punya gaya gendut, besar lu, kaya lu yg bagus aja. Emang lu siapanya UJ. Hai gendut.”
Well.. apa yang akan kalian lakukan kalau seseorang menulis seperti itu di Facebook? Meskipun tujuannya belum tentu ditujukan kepada anda, namun pastinya akan gerah juga. Bukan karena saya juga gendut (Ahem!) tapi kata-kata yang kasar tentu tidaklah sepatutnya dikatakan, apalagi ditulis di Facebook yang bisa dilihat banyak orang.
Insiden inilah yang sekarang membawa Ujang Romansyah, seorang pengguna Facebook, ke kantor polisi dengan tuntutan pencemaran nama baik, ya .. UU-ITE. Ujang dilaporkan oleh temannya Feli yang merasa terganggu dengan hinaan Ujang tersebut dan memutuskan untuk melaporkannya ke Polres Bogor.
Sumber Daily Social
Ilmuwan Hidupkan Lagi Gajah Kuno?
kembali gajah kuno itu.
DNA kualitas tinggi binatang itu, bisa
digunakan dengan teknik kloning. Bayi mammoth (Lyuba) yang ditemukan di Siberia itu dianalisa di Rusia dan Jepang.
Ilmuwan juga mencari tahu detail kehidupan dan kematian binatang itu.
Paleontologis Dr Dan Fisher menjelaskan hasil CT scan mammoth itu. Dari proses bedah investigasi dan forensic, bayi mammoth diketahui memakan feses ibunya.
Meskipun secara teori bisa dilakukan, tapi kloning dari DNA binatang purba masih misteri. Namun DNA Lyuba yang ditemukan terawat dengan baik.
"Kloning binatang rumit semacam mammoth masih jauh dari kemampuan teknis manusia pada saat ini. Tapi sudah terjadi progress yang luar biasa di banyak aspek," katanya. (inilah)
Serius, Ternyata UFO Pernah Selamatkan Bumi
Ilmuwan percaya kerusakan itu disebabkan oleh ledakan meteor beberapa mil di atas permukaan bumi. Namun Labvin menyebut tanda aneh di lokasi itu merupakan pusat kendali alien setelah UFO jatuh.
"Kita tidak punya teknologi yang bisa membuat gambar kristal seperti itu. Dan kami menemukan ferrum silicate yang tidak ada di bumi dan hanya ada di ruang angkasa," katanya seperti dikutip dari kantor berita Macedonia. (inilah)
Awas, Ada Mata-Mata Di Facebook
yang memata-matai aktifitas di Facebook, MySpace, Twitter dan YouTube.
SR7 yang berspesialisasi di bidang manajemen resiko dan reputasi online adalah perusahaan yang memonitor situs jejaring sosial. Perusahaan ini dibentuk delapan bulan lalu, sebagai tanggapan
meningkatnya tren cara
sosialisasi tradisional di pub, yang beralih ke situs jejaring sosial.
Tidak banyak yang sadar situs yang sepertinya pribadi itu, sebenarnya untuk umum. Jika posting kontroversial bocor, bisa menyebabkan rusaknya merek, serta reputasinya juga.
Direktur SR7 James Griffin mengatakan, bisnis bisa terganggu oleh perilaku beberapa karyawan yang ceroboh di jejaring sosial. Perusahaan ini memiliki klien bluechip dari berbagai industri, serta lembaga pemerintahan.
Pekan ini pegawai direstoran Domino ditahan setelah mempublikasikan videonya mempermainkan makanan yang dipesan pelanggan. Akhir tahun
lalu, remaja di California
dipecat oleh KFC karena
mempublikasikan foto sedang mandi di kamar mandi KFC di situs MySpace.
David Vaile, direktur eksekutif Cyberspace Law and Policy Centre UNSW mengingatkan
SR7 bisa bertindak berlebihan.
Penemuan oleh SR7 bisa
dimanfaatkan untuk memecat karyawan, karena situasi ekonomi yang buruk.
Upaya itu juga membuat orang malas bekerja di perusahaan yang memata-matai karyawannya. Menurutnya batasan tipis antara posting yang bersifat publik dan pribadi. (inilah)
Flock, Browser Paling Enak Untuk Facebookan
Blogger merupakan target utama dari Flock yang berbasiskan Mozilla Firefox. Browser ini didesain agar orang tetap bisa up to date mendapat berita, blog dan tahu jika teman muncul secara online.
Flock mengumpulkan berita dari RSS feed dan bukan
berdasarkan bookmark.Masing-masing feed dicek tiap jam apakah ada perkembangan baru.
Sebagai dukungan untuk mengelola blog, Flock dapat secara otomatis menambahkan foto dan menyelipkan halaman web lain ke Blogger, LiveJournal, Typepad atau WordPress.
Sementara untuk fitur pencarian, Flock sedikit berbeda dibandingkan browser lain. Saat teks diketik, Flock akan mulai mencari hasilnya di website, juga di bagian favourite dan history.
Flock sangat mutakhir karena menggunakan versi final dari Firefox 3. (inilah)
Facebook Username, Ayo Daftar Keburu Kehabisan
Jelas ini akan memudahkan bagi pengguna situs jejaring sosial paling populer di Indonesia itu dalam menyebarkan profilnya. Bahkan alamat itu bisa dijadikan semacam 'identitas' yang, misalnya, dicantumkan pada kartu nama atau curicculum vitae. Mengingat banyaknya pengguna Facebook yang mungkin memiliki nama sama, situs jejaring sosial itu pun menerapkan sistem 'siapa cepat dia dapat' untuk pengajuan Username tersebut.
Pendaftaran mulai dibuka pada Sabtu 13 Juni 2009 pukul 12:01 AM EDT (kurang lebih pukul 11:01 WIB, Sabtu 13 Juni 2009).
Setelah memilih Username, pengguna tak akan bisa mengubah atau mengalihkannya. Username juga bisa digunakan untuk Facebook Page sehingga bisa memudahkan pengelola Page dalam menyebarluaskan halaman
yang mereka kelola.
Pengguna yang baru mendaftar di Facebook kemungkinan tak akan bisa segera memilih username untuk profil mereka. Hal ini, menurut Facebook, dilakukan untuk mencegah aksi spekulan. Daftarkan Username Facebook Anda, pada waktunya nanti, di http://www.facebook.com/username/. (detik)
Berita Tekno, Jakarta - Ilmuwan NASA mengutuk produser film yang menunjukkan dunia akan berakhir pada 2012. Film itu menyebut serangkaian kekuatan dah
Institut itu menyatakan "setelah dua dekade penelitian astronom, matematikawan, ahli geologi, ahli fisika, insinyur, futuris, sekarang kita tahu bahwa pada 2012 serangkaian kekuatan dahsyat akan mendatangkan malapetaka di planet kita".
Bahkan situs itu menjelaskan, cara pemilihan pemimpin dunia pasca 2012, menawarkan kit cara bertahan hidup dan meminta orang-orang untuk mendaftar ke sebuah undian untuk diselamatkan.
Tapi website ini sebenarnya wahana untuk mempromosikan film bencana tentang akhir dunia pada 2012 berdasarkan prediksi kalender Maya.
Film itu dibintangi oleh John Cusack dan disutradarai oleh Roland Emmerich, yang ada di belakang film blockbuster Independence Day dan The Day After Tomorrow. Film itu berisi adegan tsunami yang menghempaskan kapal induk ke Gedung Putih dan Los Angeles jadi lautan.
Menurut situs web itu para ilmuwan telah berhasil melacak Planet X yang sebelumnya tak dikenal, dan terletak di tepi tata surya dan pada jalur untuk menabrak Bumi.
Dr David Morrison, ilmuwan senior di Institut Astrobiology NASA mengatakan ia telah menerima lebih dari 1.000 pertanyaan dari anggota masyarakat yang khawatir.
Bahkan ada remaja yang mengatakan mereka lebih suka bunuh diri daripada menyaksikan akhir dunia. Dr Morrison mengatakan situs itu "secara etis salah". [inilah.com]
Berita Tekno, Jakarta- Facebook berniat mengambil pangsa pasar iklan, yang membuat Google kaya raya. Facebook berjuang melawan persepsi yang menyebut
Facebook juga telah mencapai target kas positif baru-baru ini, melampui target awal yaitu pada 2010.
Salah seorang anggota dewan membocorkan Facebook menargetkan untuk memperoleh pendapatan US$ 500 juta tahun ini. Sandberg tidak menyanggah atau memberikan angka yang baru.
Sandberg telah lama berjuang melawan persepsi yang mengatakan Facebook tidak memiliki model bisnis.
Ia menggambarkan bagaimana perusahaan itu bertujuan untuk memperoleh pendapatan dari iklan baru dari 300 juta user yang dimiliki.
Dia mengatakan iklan adalah sebuah "saluran" yang melibatkan banyak orang dan menciptakan permintaan, kemudian semakin menurun ke bawah di mana sebuah grup terpilih akan membeli sebuah produk.
Selama ini Google melakukan pekerjaan yang lebih baik, terutama untuk iklan yang berada di bagian bawah saluran. Dan Facebook akan memperbesar pangsa pasarnya dengan menyediakan produk yang sesuai dengan profil konsumen. [inilah.com]
Salah satu alasan kenapa produk Victorinox sangat laku dan berguna bagi si pemakai adalah karena selain berisi banyak alat di dalamnya, produk Victor
"Itu sedikit lebih dekat daripada orbit bulan kita," kata tim NASA Asteroid Watch.
Pemburu asteroid di Jet Propulsion Laboratory (JPL) di Pasadena, California terus mengamati batu ruang angkasa yang dapat menimbulkan risiko ke bumi. Tim ini pekan lalu, menurunkan risiko asteroid lain yang disebut Apophis akan menabrak bumi pada 2036.
Dibandingkan dengan Apophis, yang seluas dua lapangan sepakbola, 2009 TM8 jauh lebih kecil. Batu itu hanya sekitar 30 kaki (7 meter) dan ditemukan Kamis oleh pengamat ruang angkasa.
Obyek yang seperti itu jarang diketahui. Untuk obyek yang lebih kecil, pengumuman sering datang pada menit-menit terakhir.
Para peneliti mengatakan asteroid kecil yang tidak terdeteksi dapat menyebabkan kerusakan lokal atau bahkan kerusakan regional. [inilah.com]
VICTORINOX Multi Tool Evolution: gantungan HP multi fungsi
Salah satu alasan kenapa produk Victorinox sangat laku dan berguna bagi si pemakai adalah karena selain berisi banyak alat di dalamnya, produk Victorinox juga berukuran kecil sehingga mudah dibawa kemana-mana. Kali ini, Victorinox mengeluarkan produk terbatasnya dalam bentuk phone strap dimana alat ini bisa disandingkan dengan ponsel anda. |
VICTORINOX Multi Tool Knife Evolution adalah produk yang berisi 6 alat di dalamnya mulai dari penggaris, gunting, kikir, pisau, pinset dan tusuk gigi. Kelebihan dari produk ini seperti yang kami sebutkan sebelumnya, ukurannya sangat kecil yaitu 60 (L) x 18 (H) x 8 (D) mm dan bisa dijadikan gantungan HP yang bisa berguna suatu saat. Produk ini dikeluarkan sangat terbatas yaitu hanya berjumlah 100 buah saja. Bagi anda yang menyukai Victorinox yang satu ini bisa mendapatkannya diKadoUnik.com dengan harga Rp. 382.000. |
Sumber berita |
VICTORINOX Multi Tool Knife Evolution with 7 Elements |
Lowongan kerja terbaru
Bth 20 SPG LA Lights Mobile & Usher Djarum v350-500
SPG LA LIGHTS Mobile v200/s (min.165)
SPG Event Djarum @Clubs/Kampus2 v225 (min.165)
Usher/Model Djarum all event v350-500 (min.168)
Start Sen, 9/11
Intvw with klien Minggu (8/11)
Krm Data diri ke Comment/wall..mlm ini juga ke Hamid APPLE
Nama, Tinggi/brt, No CDMA/GSM
Nordic Rock: es batu dari batu yang bisa digunakan berulang kali
Yang namanya es batu pasti bentuknya kotak, terbuat dari air dan warnanya transparan tetapi berbeda dengan es batu yang satu ini. Nordic Rock adalah es batu pertama di dunia dengan bahan dari batu yang diambil dari Swedia. Batu ini mempunyai fungsi yang sama dengan es batu tetapi bedanya yang satu ini tidak akan pernah mencair dan bisa dipakai berulang-ulang sehingga bisa hemat air. |
Jangan kuatir mengenai kesehatan anda bila menggunakan es batu ini karena dijamin Nordic Rock aman dan bebas dari polusi maupun lainnya. Dan untuk menggunakan "es batu" ini, cukup memasukkan ke dalam freezer selama 1 jam maka sudah siap digunakan. Sedangkan untuk menggunakannya kembali, anda bisa mencucinya terlebih dahulu dengan air biasa dan memasukkannya ke kantung yang telah disediakan dan es batupun siap digunakan kembali. Nordic Rock dijual dengan harga £15.99 (sekitar Rp. 275.000) untuk satu kantong yang berisi 10 buah. |
Sumber berita |
Nordic Rock: Stone Ice Cubes |
Personal Soundtrack Shirt: kaos gaul dengan speaker di bagian tengahnya (updated)
Personal Soundtrack T-shirt dari Thinkgeek ini akan membuat anda menjadi pusat perhatian banyak orang. T-shirt yang satu ini terdapat speaker cukup besar di bagian tengahnya dan remote control dengan kabel yang dapat memutar file audio. Di dalamnya sudah berisi beberapa file audio yang menggunakan kartu memori SD sebagai tempat penyimpanan file tersebut tetapi bila anda tidak suka, anda bisa menggantinya dengan file audi favorit anda sendiri. |
Bagian elektroniknya sendiri bisa dilepas seperti T-Shirt Wi-Fi dari Thinkgeek sebelumnya sehingga anda bisa mencuci T-shirt itu bila kotor. Idenya sih asik tapi kami tidak yakin apakah akan nyaman menggunakan T-shirt dengan speaker cukup besar mengingat berat speaker kan lumayan, apa tidak mengganggu yah?? Ah, tidak apalah, yang penting kan gaya!!! T-Shirt ini sudah bisa dibeli di KadoUnik.com dengan harga Rp. 548.000. Dan lihat aja videonya, keren deh!! |
Sumber berita |
Not A Joke: ThinkGeek Personal Soundtrack Shirt Available Tomorrow |