Tokoh-tokoh karakter anime dan manga memang tidak pernah usang dimakan zaman. Dari hari ke hari, penggemar tokoh-tokoh komik semakin bertambah. Penggemarnya kebanyakan berasal dari kaum anak-anak SD sampai dengan remaja, sedikit dari mereka yang sudah dewasa.
Karena sifat anime dan manga yang memang unik, biasanya memang karakternya dilukiskan dengan gaya yang sesuai dengan keinginan anak muda sehingga mudah digemari kalangan muda. Potongan rambut, cara berdiri, model pakaian dan berbagai perilaku anime,manga,cosplay ditirukan di mana-mana. Beberapa waktu lalu ada pameran di Monas, dan di sana bisa ditemukan beberapa karakter tersebut.
Ya, intinya, karakter-karakter di Anime dan Manga memang sudah merasuki di berbagai cabang kehidupan remaja. Salah satu yang paling mudah ditemukan sebagai ungkapan kecintaan terhadapanime dan manga terutama di kehidupan anak Asia seperti Jepang dan Korea adalah dari perangkat / peralatan elektronik / gadget yg mereka pakai. Berbagai pernak pernik, patung, casing PC, mainan, celengan, iPod bahkan sampai motor pun menirukan gaya karakter komik tsb.
Nah, di bawah ini ada beberapa yang mungkin tidak pernah kita temukan di Indonesia, tapi mungkin juga ada, tapi produksinya terbatas. Berikut ini adalah perangkat / peralatan elektronik gadget dengan desain lucu mirip karakter anime dan manga.
Gadget robot cantik
Speaker Portable Gundam, iPod, tv
Aksesoris Charger handphone dari Gundam juga
Casing PC cewek virtual.. weleh
Boneka StarWars
Motor dan Robot dari Anime
Giealfonsin.blogspot.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar